Mufcare mufmail@muf.co.id atau Mufcall 1500824
Senin sampai Jumat pukul 08:00 - 16:00 WIB
Sabtu pukul 08:00 - 12:00 WIB
Wuling Almaz RS menjadi sosok SUV yang memiliki banyak keunggulan, baik secara mesin, fitur serta teknologi tertinggi di segmen SUV medium.
Almaz RS menggunakan mesin berkapasitas 1.500 cc, 4-silinder turbocharger. Data output mencapai 140 HP pada 5.000 rpm dan torsi 250 Nm pada 1.600-3.600 rpm. Mesin dikawinkan dengan CVT.
Wuling Almaz RS sudah dilengkapi fitur Wuling Interconnected Smart Ecosystem (WISE) yang memadukan Internet of Vehicle (IoV) dan Advanced Driver Assistance System (ADAS), lalu Wuling Indonesian Command atau WIN dengan platform Global Small Electric Vehicle (GSEV).
Inovasi yang tersedia pada Almaz RS ini terbagi dalam empat kategori, yaitu Adaptive Cruise, Lane Recognition, Safe Distance & Braking Assistance, dan Automatic Light.
Lalu Adaptive Cruise Control (ACC), Bend Cruise Assistance (BCA), Traffic Jam Assistance (TJA), Intelligent Cruise Assistance (ICA), Lane Departure Warning (LDW), Lane Keeping Assistance (LKA), Safe Distance Warning (SDW), Forward Collision Warning (FCW), Automatic Emergency Braking (AEB), Intelligent Hydraulic Braking Assistance (IHBA), Collision Mitigation System (CMS), dan Intelligent Head Beam Assistance (IHMA).
Sedangkan IoV berfungsi menghubungkan pengguna Almaz RS dengan kendaraannya melalui koneksi internet, dan dapat diakses lewat aplikasi MyWuling+. Ada juga perintah suara berbahasa Indonesia, Wuling Indonesian Command (WIND), cukup diawali dengan sapaan Halo Wuling.
Wuling Almaz RS punya tiga varian yakni Almaz RS EX 5-seater dijual dengan harga Rp 369,1 juta, Almaz RS EX 7-seater seharga Rp 381,1 juta dan Almaz RS Pro 7-seater Rp 401,2 juta, on the road DKI Jakarta.
Dapatkan mobil Wuling impian Anda dengan mengunjungi halaman produk BSIOTO mobil Wuling: https://bsioto.muf.co.id/brand/mobil/jabodetabek/wuling